Berapa Limit Transaksi ATM & Online Banking OCBC NISP? Cek Disini!!

limit transfer online banking ocbc nisp
" Berapa Limit Transfer Online Banking OCBC NISP? Berapa Batas Transfer Kartu Debit/ATM OCBC NISP? Berapa Tarif dan Biaya Transaksi OCBC NISP? Berapa Maksimal Transfer ke Bank Lain (Antar Bank)? "

Limit Transfer OCBC NISP - Haloo sobat JejakSemut, terima kasih telah berkunjung. Kali ini JejakSemut akan membagikan Informasi mengenai Biaya Transaksi dan Limit Transfer ATM dan e-Banking Bank OCBC NISP. Yuks, Simak Penjelasannya!!

Baca Juga :

Mengenal 16 Jenis Kartu Kredit CIMB Niaga |Credit Card
Cek Disini!! Limit Transfer ATM/Internet/Mobile Banking HSBC
Berapa Limit Transfer ATM Maybank ke Bank lain? Cek Disini!!


Limit Transfer Online Banking OCBC NISP

Apa itu Online Banking OCBC NISP?

Online Banking merupakan Layanan Perbankan yang diberikan Bank OCBC NISP kepada nasabahnya untuk mempermudah transaksi. Dengan Fitur e-Banking anda bisa dengan mudah melakukan transaksi tanpa perlu ribet ke kantor cabang.

Lalu Berapa Limit Transfer Online Banking OCBC NISP?

Jenis Transaksi Limit Transaksi
IDR Foreign Currency
Transfer ke Rekening OCBC NISP
Ke Rekening Sendiri Rp. 2 Milyar USD 25,000
Ke Rekening OCBC NISP lainnya Rp. 1 Milyar USD 25,000
Transfer ke Rekening Bank lain(Antar Bank)
Online Rp. 200 Juta/hari Rp. 50 Juta/Transaksi 0
LLG Rp. 1 Milyar N/A
RTGS Rp. 10 Milyar 0
Telegraphic Transfer 0 USD 25,000
Payment Rp. 500 ribu N/A
Purchase Rp. 500 ribu N/A

 Limit Transfer Kartu Debit/ATM OCBC NISP 

Apa Itu Kartu Debit/ATM OCBC NISP?

Kartu Debit adalah Fasilitas yang diberikan kepada nasabah berupa Kartu ATM untuk mempermudah transaksi. Dengan Kartu Debit nasabah akan lebih mudah melakukan transaksi tanpa ribet dan cepat.

Apa saja Jenis Kartu Debit/ATM OCBC NISP?

Secara umum Ada 3 Jenis Kartu Debit/ATM OCBC NISP dan masih terbagi menjadi beberapa jenis. Yaitu :

  1. Debit Card (Gratis untuk seluruh nasabah yang memiliki rekening Tanda 360 dan Tanda Premium).
  2. Premier Debit Card (Didedikasikan untuk Nasabah Perbankan Premier).
  3. Online Debit Card (Fitur baru untuk pembayaran transaksi online yang lebih aman dan nyaman).

Jenis Kartu Limit Transaksi
Mastercard/GPN ATM Cards
Cash Withdrawal Rp. 15 Juta
Transfer To Other Bank Rp. 50 Juta
Transfer To Bank OCBC NISP Rp. 100 Juta
Debit Transaction Rp. 50 Juta
Payment & Purchase Rp. 100 Juta
Premier & Private Banking Mastercard/GPN ATM Cards
Cash Withdrawal Rp. 15 Juta
Transfer To Other Bank Rp. 50 Juta
Transfer To Bank OCBC NISP Rp. 100 Juta
Debit Transaction Rp. 50 Juta
Payment & Purchase Rp. 200 Juta
Tanda Junior ATM Cards
Cash Withdrawal Rp. 500 Juta
Transfer To Other Bank Rp. 500 Juta
Transfer To Bank OCBC NISP Rp. 500 Juta
Debit Transaction Rp. 500 Juta
Payment & Purchase Rp. 500 Juta
Tanda Junior ATM Cards
Cash Withdrawal Rp. 15 Juta
Transfer To Other Bank N/A
Transfer To Bank OCBC NISP N/A /td>
Debit Transaction N/A /td>
Payment & Purchase N/A

Tarif/Biaya Tarik Tunai  via ATM Network

Saat tarik tunai menggunakan Jaringan ATM lain, nasabah akan dibebankan biaya layanan dengan besaran tertentu. Adapun biaya yang dibebankan, sebagai berikut :

Jaringan ATM Biaya Tarik Tunai
Bersama/Prima Rp. 8.000
OCBC Bank Singapura Rp. 10.000
Bank Card Malaysia Rp. 15.000
Interbank Transfer (Online) Rp. 6.500
Interbank Transfer (LLG / SKN) – IB / MB only Rp. 2.000
Interbank Transfer (RTGS) – IB / MB only Rp. 25.000
Credit Top Up Purchase
PLN Prabayar (Token) Rp. 2.000
Telkomsel Rp. 1.500
XL Rp. 1.500
Indosat Rp. 1.500
Go-Pay Top Up Rp. 2.000
OVO Rp. 1.000
PLN Postpaid Rp. 2.000
Telkom / Indihome Rp. 2.500