Kantor FIF Terdekat di Cikarang Lengkap dengan No. Telp

Kantor Fif terdekat cikarang


" Punya sepeda motor Honda PCX tapi Angsuran belum lunas, Rencana mau saya Gadai di FIF. Apa Bisa? Lalu dimana sih, Kantor FIF terdekat di Kota Cikarang? "


Kantor FIF Terdekat di Cikarang – Cikarang merupakan salah satu Kota di Bekasi yang cukup padat penduduknya. Maka dari itu, perputaran uang di Cikarang juga cukup cepat.


Salah satunya pada sektor otomotif, Tak khayal bila Dealer-dealer baik mobil maupun motor saling bersaing untuk mendapatkan custemer sebanyak-banyaknya.


Salah satunya dengan memberikan DP yang sangat ringan, bahkan sudah banyak tipe Motor yang tanpa DP sama sekali.


Nah, buat temen-temen yang ingin membeli sepeda motor impian bisa menghubungi Dealer terdekat ya!!. Atau FIF terdekat untuk bermacam kebutuhan terkait sepeda motor Honda.


Dan berikut ini Daftar Lokasi Kantor FIF terdekat di Kota Cikarang :


1. FIF Group Serang Baru

Alamat : Desa sukasari kec serang baru, Sirnajaya, Cikarang Selatan, Bekasi kabupaten, Jawa Barat 17330

No. Telepon : 0812-9686-1800

Jam Operasional :

Jumat 07.55–17.00

Sabtu 08.00–15.00

Minggu 09.30–14.00

Senin 07.55–17.00

Selasa 07.55–17.00

Rabu 07.55–17.00

Kamis 07.55–17.00


2. FIF Group Cifest

Alamat : Sukadami, Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No. Telepon : 0821-2456-8788

Jam Operasional :

Jumat 08.00–16.00

Sabtu 08.00–13.00

Minggu Tutup

Senin 08.00–16.00

Selasa 08.00–16.00

Rabu 08.00–16.00

Kamis 08.00–16.00


3. FIF Ciantra

Alamat : Jl. Raya Ciantra, Ciantra, Cikarang Sel., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No. Telepon : 0813-1611-1140

Jam Operasional :

Jumat 08.00–20.00

Sabtu 08.00–20.00

Minggu Tutup

Senin 08.00–20.00

Selasa 08.00–20.00

Rabu 08.00–20.00

Kamis 08.00–20.00


4. FIF cikarang Utara

Alamat : Jl. Jend. Urip Sumoharjo No.17, Waluya, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No. Telepon : –

Jam Operasional :

Jumat 09.00–17.00

Sabtu 09.00–14.30

Minggu Tutup

Senin 09.00–17.00

Selasa 09.00–17.00

Rabu 09.00–17.00

Kamis 09.00–17.00


5. FIF Graha Asri

Alamat : Simpangan, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No. Telepon : 0813-8491-9628

Jam Operasional :

Jumat 08.00–17.00

Sabtu 08.00–17.00

Minggu 09.00–17.00

Senin 08.00–17.00

Selasa 08.00–17.00

Rabu 08.00–17.00

Kamis 08.00–17.00


6. FIF Cikarang Sempu

Alamat : Jl. Raya Industri Sempu Darussalam, Pasirgombong, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No. Telepon : 0812-8273-7235

Jam Operasional :

Jumat 08.00–05.00

Sabtu 08.00–05.00

Minggu Tutup

Senin 08.00–05.00

Selasa 08.00–05.00

Rabu 08.00–05.00

Kamis 08.00–05.00


7. FIF Group Cibitung

Alamat : Jl. Raya Teuku Umar No.13-29, Telaga Asih, Kec. Cikarang Bar., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

No Telepon : (021) 22162499

Jam Operasional :

Rabu 08.00–16.00

Kamis 08.00–16.00

Jumat 08.00–16.00

Sabtu 08.00–13.30

Minggu Tutup

Senin 08.00–16.00

Selasa 08.00–16.00


8. FIF Group Cikarang

Alamat : Jalan Raya Industri, Jl. Jababeka Raya Desa No.2E, Mekarmukti, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17835

No. HP : (021) 89835630

Jadwal Buka :

Rabu 07.30–16.00

Kamis 07.30–16.00

Jumat 07.30–16.00

Sabtu 07.30–13.00

Minggu Tutup

Senin 07.30–16.00

Selasa 07.30–16.00


Baca Juga :

Cara Mengetahui Kantor FIF Terdekat dari Sini

Kantor FIF Terdekat di Bekasi Lengkap dengan No. Telp


Buat temen-temen yang tinggal di Cikarang, entah itu cikarang selatan, cikarang utara, cikarang pusat, cikarang barat maupun cikarang timur bisa mengunjugi alamat yang tertera diatas.


Ok, cukup sampai disini artikel yang saya bagikan. Semoga dapat bermanfaat Ya!!.


FAQ tentang Kantor FIF Terdekat di Cikarang


Dimana Kantor FIF cikarang yang buka Hari Sabtu dan Minggu?

Hampir semua kantot FIF di cikarang tetap buka hari Sabtu, namun pada hari minggu hanya sebagian saja yang buka.


Apa tanggal Merah Kantor FIF tetap Buka?

Jam operasional kantor FIF tergantung dari masing-masing cabang, jadi buka atau tutupnya tergantung kebijakan dari masing masing kantor FIF tersebut.